Tesis

Pengaruh Pemberian Tablet Ferrous Sulfate terhadap Six Minute Walk Test, Kadar NT-proBNP dan Serum Laktat pada Pasien Gagal Jantung Sistolik dengan Anemia Defisiensi Zat Besi = The Effects of Oral administration of Ferrous Sulfate on Six Minute Walk Test, NT-proBNP and Serum Lactate in Systolic Heart Failure Patients with Iron Deficiency Anemia.

Latar Belakang:Anemia defisiensi zat besi (Fe) berhubungan dengan kapasitas fungsional yang lebih buruk pada gagal jantung. Tablet Ferrous Sulfate (FS) merupakan obat yang murah, praktis dan tersedia luas, namun efektifitasnya dalam meningkatkan cadangan Fe dan memperbaiki kapasitas fungsional pada populasi gagal jantung masih membutuhkan penelitian lebih lanjut. Tujuan:Mengetahui efektivitas tablet FS dalam meningkatkan cadangan Fe dan memperbaiki kapasitas fungsional pasien gagal jantung dengan anemia defisiensi Fe serta mengetahui biological plausibility yang mungkin mendasarinya melalui pemeriksaan NT-proBNP dan serum laktat. Metode:Penelitian ini merupakan studi klinis acak tersamar ganda pada 54 pasien dengan FEVKi

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2016
Pengarang

Lita Dwi Suryani - Nama Orang
Bambang Budi Siswanto - Nama Orang
Sunu Budhi Raharjo - Nama Orang
Frans D. Suyatna - Nama Orang

No. Panggil
T 16 453 FK
Penerbit
Jakarta : Program Studi Ilmu Penyakit Jantung dan Pembuluh Darah.,
Deskripsi Fisik
xiv, 50 hlm., 21cm x 30cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
T16453FKT16453FKPerpustakaan FKUITersedia
Image of Pengaruh Pemberian Tablet Ferrous Sulfate terhadap Six Minute Walk Test, Kadar NT-proBNP dan Serum Laktat pada Pasien Gagal Jantung Sistolik dengan Anemia Defisiensi Zat Besi  = The Effects of Oral administration of Ferrous Sulfate on Six Minute Walk Test, NT-proBNP and Serum Lactate in Systolic Heart Failure Patients with Iron Deficiency Anemia.

Related Collection